Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta
Recommended Promo Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023, Harga hanya Rp 9.200.000 / Orang. Paket Termasuk Hotel 4*+5*, Guide Local, Tour Leader, Bus Pariwisata, 2 Botol Minuman, Biaya Tempat Wisata, Makan Sesuai Program. Dapatkan spesial promo dengan chat langsung ke kami pada link Bottom dibawah ini ya kak…
Jumlah Peserta Private | Harga Termasuk Pesawat |
---|---|
2 Peserta – Tanpa Tour Leader | Rp 14.580.000 / Orang |
4 Peserta – Tanpa Tour Leader | Rp 9.540.000 / Orang |
6 Peserta – Tanpa Tour Leader | Rp 7.790.000 / Orang |
8 Peserta – Tanpa Tour Leader | Rp 6.950.000 / Orang |
10 Peserta – Tanpa Tour Leader | Rp 6.460.000 / Orang |
15 Peserta – Bersama Tour Leader | Rp 5.200.000 / Orang |
20 Peserta – Bersama Tour Leader | Rp 5.130.000 / Orang |
25 Peserta – Bersama Tour Leader | Rp 4.780.000 / Orang |
30 Peserta – Bersama Tour Leader | Rp 4.640.000 / Orang |
35 Peserta – Bersama Tour Leader | Rp 4.500.000 / Orang |
40 Peserta – Bersama Tour Leader | Rp 4.360.000 / Orang |
Single supplement | Rp 3.500.000 / Orang |
Hari Pertama – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta (Makan Siang – Makan Malam)
Hari Pertama – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2022 dari Jakarta: Upon arrival, visit TOPKAPI PALACE, once the seat of the Ottoman Empire. Today, it is a museum palace with a wide collection of porcelain, antiques, holy relics and other treasures. After lunch, visit BLUE MOSQUE, also known as Mosque of Sultan Ahmet, which boasts a unique feature of 6 minarets. Admire its glorious interiors and distinctive blue tiles. Next, view the only remains of Hippodrome of Constantinople, consisting of 3 monumental columns and a fountain. This is the site where chariot races took place in the past. You will also visit HAGIA SOPHIA MUSEUM, a must-see attraction due to its religious and architectural significance. After lunch, journey to the ferry port in Eskihisar and take a ferry to Topcular. From there, transfer to Bursa, the 4th largest city in Turkey, for your overnight stay.dinner at hotel.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – TOPKAPI PALACE
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – TOPKAPI PALACE: Topkapi Palace Turki ini terletak di pinggir pantai selat Bosphorus dan berada tidak jauh dari Hagia Sophia yang di kelilingi tembok besar. Di dalam Topkapi Palace Turki ini kita bisa menikmati keindahan bangunan kesultanan jaman dahulu, mulai dari keramik dengan berbagai motif indah, juga kaligrafi yang tertempel di dinding-dinding setiap ruangannya. langit-langit bangunan dihias kaligrafi dan warna yang sangat menarik tak hentinya membuat kami mengagumi tempat ini. Ada juga perhiasan cincin, kalung, gelang emas yang dihiasi dengan batu-batu permata warna-warni hingga Wadah minuman dan cangkir yang sisi luarnya bertahtakan permata. Topkapi Palace Turki ini terletak di pinggir pantai selat Bosphorus dan berada tidak jauh dari Hagia Sophia. Istana di kelilingi tembok besar. Di dalam tembok terdapat bangunan-bangunan tempat raja, keluarga dan para pembantunya.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – BLUE MOSQUE
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – BLUE MOSQUE: Masjid megah yang dikenal orang Turki dengan nama Sultanahmet Camii atau Masjid Sultan Ahmed ini dibangun antara tahun 1609 sampai 1616 atas instruksi Sultan Ahmed I dari Kesultanan Ottoman. Jadi tak heran kalau desain Blue Mosque mencerminkan puncak kejayaan Kesultanan Ottoman dan Kekaisaran Bizantium. Keunikan lainnya dari masjid ini adalah menara atau minaretnya ada enam. Sempat menjadi kontroversi di masa itu, karena Masjidil Haram di Mekkah yang dianggap paling suci juga memiliki 6 menara. Konon, Sultan Ahmed pun akhirnya mengirim arsiteknya ke Mekkah untuk membangun menara ketujuh di Masjidil Haram untuk menyelesaikan kontroversi ini. Blue Mosque adalah bangunan yang wajib dikunjungi saat Anda berkunjung ke Istanbul, Turki. Sultan yang saat itu masih berusia 19 tahun ini berambisi membangun masjid yang lebih wah dari Hagia Sophia yang tadinya adalah gereja dari zaman Kekaisaran Bizantium.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – HAGIA SOPHIA MUSEUM
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – HAGIA SOPHIA MUSEUM: Hagia Sophia berusia hampir 1.500 tahun dan merupakan salah satu situs suci untuk umat Islam dan Kristen. Gak heran kalau Hagia Sophia pun masuk dalam deretan Situs Warisan Dunia karena merupakan salah satu landmark bersejarah di Turki. Desain bangunannya yang megah dengan berbagai nuansa campuran Islam dan Kristen. Hagia Sophia dahulu dikenal sebagai katedral di era Bizantium selama 900 tahun. Situs ini beralih fungsi menjadi masjid saat Kekaisaran Ottoman merebut Istanbul. Dulu terkenal dengan nama Konstantinopel.
Hari Kedua – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta (Makan Siang – Makan Malam)
Hari Kedua – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta: After breakfast , you will visit ULUCAMI, also known as GRAND MOSQUE, which was built by Sultan Bayezit I from 1396 to 1400. One of the most attractive examples of Ottoman architecture, the mosque has an interior fountain and a beautiful classic wooden pulpit. You will also visit KOZA HAN which means SILK MARKET and the covered bazaar nearby. Next, visit Green Mosque and Green Mausoleum. Built during the reign of Sultan Mehmet I, they were named in reference to the dominant colour of their interiors. The mausoleum is adorned with attractive turquoise green tiles while the nearby Green Mosque, also known as Jewel of Bursa, stands out as a masterpiece of early Ottoman architecture with its exquisite façade decoration. Bursa is also home to the Uludag Winter Sports and Ski Centre, one of the most popular ski resorts in Turkey. Thereafter, enjoy a drive through the countryside to Kusadasi for your overnight stay. Dinner at hotel.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GRAND MOSQUE
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GRAND MOSQUE: Masjid Agung Bursa atau Bursa Grand Mosque atau Bursa Ulu Cami adalah masjid tua yang berada di kota Bursa. Masjid Agung Bursa merupakan masjid terbesar di Bursa sekaligus merupakan landmark arsitektur Sejuk karena memang menggunakan begitu banyak elemen dari arsitektur dinasti Seljuk yang sangat kental, dan pembangunannya pada Era awal emperium Usmaniyah. Lokasi masjid ini berada di Atatürk Boulevard di kawasan kota tua Bursa. Dibangun dengan perpaduan gaya Seljuk – Usmaniyah, pada tahun 1396 hingga tahun 1399, atas perintah dari Sultan Yıldırım Bayezid I. Badan dunia UNESCO telah memasukkan Masjid Agung Bursa (Ulu Cami) ke dalam daftar warisan budaya dunia di tahun 2014 dengan menyebut Masjid Agung Bursa sebagai salah satu masjid terpenting dalam sejarah Islam.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – KOZA HAN (SILK MARKET)
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – KOZA HAN (SILK MARKET): Negeri Turki menjadi gudang pariwisata dunia. Beragam destinasi wisata populer dunia ada di sini. Wisata sejarah, belanja, taman, religi, semua komplit siap menyambut kedatangan Anda. Koza Han adalah tempat dimana pod (kepompong ulat sutra) dijual untuk pembuatan Kain sutra yang memang diperoleh dari kepompong memainkan peran pertama untuk menjadikannya sebagai pusat perdagangan tekstil atau kain sutra di Bursa. Tempat ini Menjadi salah satu mahakarya kebangggaan Kota Bursa warisan Kesultanan Ottoman, Pasar Sutra (Koza Han) bertingkat dua ini menjadi obyek yang sangat menarik terutama bagi fotografer.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GREEN MOSQUE
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GREEN MOSQUE: Masjid Hijau Turki atau Green Mosque selama ini telah menarik minat wisatawan, termasuk pelancong Muslim dari berbagai penjuru di dunia. Konstruksi bangunan yang tertutup dedaunan membuatnya seperti taman berbunga yang segar untuk beribadah di tengah kondisi cuaca musim panas. Perjalanan kali ini menikmati keindahan berkunjung ke Masjid Hijau di daerah Bursa Turki yang tentu selain perjalanan bermanfaat juga akan mendapatkan pengalaman liburan yang mengesankan dengan beberapa sajian perjalanan wisata Religi dan juga sejarah kota Bursa Turki dengan kemegahan Masjid, sejarah dan juga fakta menarik yang akan kami ulas berikut ini. Detak kagum tak henti-hentinya ketika melihat pesona Masjid Hijau (Green Mosque) atau Yesil Camii yang sungguh luar biasa.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GREEN MAUSOLEUM (Green Tomb)
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GREEN MAUSOLEUM (Green Tomb): Yeşil Türbe dibangun pada tahun 1421 oleh Murad II, putra dan penerus Mehmet I. Mausoleum dirancang oleh Haci Ivaz Pasha yang juga merancang Yesil Mosque atau Masjid Hijau di sebelahnya. Green Tomb adalah salah satu ikon Bursa yang paling khas. Berdiri di atas bukit di lingkungan Yeşil di Bursa, struktur hijau heksagonal ini merupakan Makam Sultan Mehmet I, Sultan Ottoman kelima yang dimakamkan pada tahun 1421. Pengunjung yang memasuki Green Tomb akan melalui pintu masuk (portal) berbentuk setengah payung yang indah. Desain bunga dari ubin Iznik berwana biru dan kuning serta beberapa prasasti Islami menghiasi portal ini. Mausoleum mengambil namanya dari ubin hijau-biru yang menutupi dinding luar mausoleum, Sebagian besar ubin merupakan pengganti akibat kejadian gempa bumi pada tahun 1855 yang merusak sebagian besar bangunan aslinya. Selain itu, ada tujuh sarkofagus lainnya dari putra dan putrinya serta seorang pengasuh anak yaitu putra-putranya (Mustafa, Mahmud dan Yusuf) dan putrinya (Selçuk Hatun, Sitti Hatun dan Ayse Hatun) dan juga Daya Hatun, pengasuh Çelebi Sultan Mehmet.
Hari Ketiga – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta (Sarapan – Makan Siang – Makan Malam)
Hari Ketiga – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta: After breakfast departure to EPHESUS, a Greco-Roman city very well preserved in Asia Minor, which once had a population of 250,000 inhabitants and monopolized the wealth of the Middle East. It keeps treasures as the impressive Roman Theater that housed more than 25,000 spectators, the magnificent Library of Celsus (third largest library in the ancient world, the Temple of Hadrian and the Marble Street.We will watch a lovely leather fashion show. Turkish leather production goes back to 12th century and leather tanning is one example of the diverse and traditional turkish handcraft. After lunch , we depart for PAMUKKALE (COTTON CASTLE), visit the extensive ruins of HIERAPOLIS & NECROPOLIS – known for its thermal baths and health centre. Thereafter, see “Cotton Castle” or Pamukkale’s magical and unique terraces & castles created by deposits of white limestone from thermal springs. Enjoy your overnight stay in Pamukkale Thermal Hotel. Dinner at hotel.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – EPHESUS
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – EPHESUS: Ephesus Ancient City adalah Kota yang Pernah Hilang. kota ini pernah hilang ditelan gempa bumi, namun dibangun kembali dan menjadi salah satu spot yang wajib anda kunjungi jika sedang berkunjung ke Turki. Bangunan yang paling banyak dijadikan objek foto oleh para wisatawan adalah Celsus Library. Ornamen patung dewa dewi menghiasi beberapa dinding bagian luar, sementara bagian dalamnya yang merupakan tempat menyimpan koleksi buku-buku hanya tersisa ruang kosong. Epheses atau Efes dalam bahasa Turkiye sebetulnya hanya merupakan reruntuhan sisa-sisa dari sebuah kota kuno, namun keindahan itu masih jelas tergambar
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – HIERAPOLIS – NECROPOLIS
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – HIERAPOLIS – NECROPOLIS: Hierapolis adalah sebuah kota kuno yang terletak di mata air panas di Phrygia klasik di Anatolia barat daya, berupa reruntuhan kota tua zaman Romawi kuno yang dibangun pada abad ke-2 SM. Hierapolis, sebuah “Kota Suci” yang terletak di Pamukkale, sekitar 20 km sebelah utara Denizli. Pada awal abad ke-3 SM, sebuah kuil dibangun oleh orang Phrygia di lokasi tersebut yang didedikasikan untuk Hieron. Di zaman Romawi kuno daerah ini begitu ramai dengan ditandai berbagai bangunan besar didirikan. Mulai dari Colosseum Romawi, pasar, pemukiman penduduk hingga pemandian untuk rakyat Romawi. Lokasi pembangunan kuil ini di kemudian hari menjelma menjadi Hierapolis. Pada abad ke-2 SM, Hierapolis dikembangkan menjadi tempat spa yang dipersembahkan kepada Raja Pergamon, Eumenes II. Asal nama Hierapolis masih diperdebatkan. Sebagian percaya bahwa nama Hierapolis diambil dari kuil Hieron yang didirikan di tempat tersebut.
Hari Keempat – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta (Sarapan – Makan Siang – Makan Malam)
Hari Keempat – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta: After breakfast departure to KONYA visit the museum of 13th century Philosopher Melvana Celaleddin-i Rumi, which used to be the cloister for Mevlevi Dervishes. Mevlana was a philosopher and mystic of Islam, but not a Muslim of the orthodox type. His doctrine advocates unlimited tolerance, positive reasoning, goodness, charity and awareness through love. To him and to his disciples all religious are more or less truth. Looking with the same eye on Muslim, Jew and Christian alike, his peaceful and tolerant teaching has appealed to men of all sects and creeds. On arrival, check in to hotel. Departure for Cappadocia and en route visit the magnificent CARAVANSERAI OF SULTANHAN, arrivel to Cappadocia and dinner and overnight.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – Mevlana Museum
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – Mevlana Museum: Mevlana Museum ini adalah tempat tinggal dan juga makam Jalaluddin Rumi, seorang tokoh sufi Islam yang mengajarkan bahwa segala hal di dunia adalah jelmaan Tuhan. Hingga kinipun Museum Mevlana masih rutin dikunjungi oleh peziarah lokal, yang mencapai 1,5 juta orang pertahunnya. Memasuki kawasan museum ini akan terlihat ciri khas bangunannya berupa sebuah kerucut dari keramik berwarna turquoise (hijau kebiruan) diapit kubah-kubah bundar lainnya. Jalaluddin rumi juga seorang tokoh yang menginspirasi terciptanya Whirling Dervishes, tarian sufi yang juga lazim dikenal sebagai ritual sema. Bagi pemerhati arsitektur, di kota ini kamu dapat menikmati arsitektur Seljuk yang terkenal dengan bentuk bangunan yang sederhana namun tampak elegan serta memiliki detail dekorasi yang rumit di permukaan pintunya.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – sultanhani caravanserai turki
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – sultanhani caravanserai turki: Sultanhani Caravanserai adalah caravanserai terbesar di Turki yang terletak di Sultanhan, di Jalan Konya-Aksaray, 40 km dari Aksaray, dan 94 km dari Konya. Sultanhani Caravanserai (Kervansaray) dibangun oleh arsitek ternama yaitu Muhammad bin Havlan el-Dimiski (Muhammad ibn Khalwan al-Dimashqi). Salah satu karavan terbesar di dunia, Sultanhani Caravanserai dibuat pada masa Seljuk sebagai akomodasi bagi orang-orang dengan menyediakan tempat tinggal dan konsumsi secara Cuma-Cuma (gratis). Kota Konya dulunya merupakan bagian dalam rute jalur sutra (silk route) yang merupakan jalur perdagangan terpanjang dan tertua di dunia yang dimulai dari Istanbul di Turki hingga ke kota Xian di China.
Hari Kelima – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta (Sarapan – Makan Siang – Makan Malam)
Hari Kelima – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta: Early this morning just before your breakfast, if you are ready for some excitement, you may consider trying out the possible optional Hot Air Balloon experience. Then after breakfast at the hotel, visit Underground City of KAYMAKLI or OZKANAK , once a place of refuge for 15,000 Christians, witness their ancient bedrooms, church, meeting hall and food storage rooms all within this eight-storey city connected by 30km of corridors and passageways. Next, do not miss this rare opportunity to experience the beauty and work of local hand-made crafts through a Turkish carpet weaving course. Thereafter, make a visit to the fascinating frescoed rock churches and chapels at Goreme Open-Air Museum, to explore the unusual troglodyte dwellings, remains of the early churches comprising of complicated rooms hollowed out of the cones of volcanic ash and decorated with scratched frescoes. Photo-stops will be made at Uchisar “castle” village, a fantasyland of strange and wonderful works of man and nature. Then, proceed to their local Cave House and Avanos Pottery Village, set on the banks of the Kizilimak (Red River). After dinner, optional tour of a fascinating Belly Dancing and Folkdance performances in Cave restaurant.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – HOT AIR BALLOON (optional)
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – HOT AIR BALLOON (optional): Hal dari Cappadocia yang menjadi ciri khas dan sudah terkenal di dunia adalah wahana balon udara atau Hot Air Balloon. Hot air balloon memiliki berbagai tipe dan harga yang berbeda-beda. Para pengunjung bebas memilih sesuai keinginan tipe yang mana yang akan dinaiki. Dengan menumpangi hot air balloon, kita dapat melihat keindahan pemandangan Cappadocia. Tidak perlu khawatir dan was-was untuk mencoba wahana balon udara ini karena ada pilot berpengalaman yang akan memandu perjalanan sekaligus mengatur jalannya balon udara sesuai dengan arah angin dan faktor cuaca lainnya.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – KAYMAKLI
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – KAYMAKLI: Kaymakli adalah kota bawah tanah di Turki yang telah dibuka untuk pelancong mulai tahun 1964. Dahulu, kawasan ini dapat menampung sekitar 3 ribuan penduduk. Kaymakli punya 8 tingkat ke bawah tanah, hanya 4 saja yang dapat dikunjungi oleh publik. Lantai pertama digunakan sebagai kandang kuda, lantai dua ada gereja, makam, serta tempat tinggal. Sedangkan lantai 3 dimanfaatkan untuk dapur, tempat pembuatan wine dan minyak, serta gudang. Kaymakli beroperasi ketika zaman Kekaisaran Bizantium alias Romawi Timur, ditinggali untuk melindungi diri dari invasi bangsa Arab. Jalurnya yang bercabang dipercaya punya lorong-lorong penghubung ke underground city lainnya seperti Derinkuyu.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GOREME VALLEY
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GOREME VALLEY: Tujuan hari ini, Gerome Valley Open Air Museum, situs yang paling banyak dikunjungi turis di Cappadocia. Letaknya cuma sekitar dua kilometer dari pusat kota Gerome. Goreme adalah nama lembah, juga nama sebuah kota di Turki yang terletak di provinsi Nevsehir di Cappadocia. Kota Goreme sendiri berarti sebuah kota lembah untuk pariwisata. Tahun 1985, Taman Nasional Goreme menjadi Situs Warisan Dunia UNESCO.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – CARPET WORKSHOP
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – CARPET WORKSHOP: Kami diberi penjelasan singkat tentang proses membuat karpet Turki handmade yang tidak mudah, bisa memakan waktu bulanan bahkan tahunan. Pengrajin harus mengikuti pola yang telah dicetak, terutama untuk pola-pola eksklusif seperti Sultan’s Type. Kalau “hanya” sekedar sajadah sih, pengrajin nggak perlu pattern. Mereka bisa berkreasi sesuka hati untuk membuat pola sajadah kecil. Untuk tipe yang lebih eksklusif dan rumit, meskipun diberi pola, pengrajin bebas mengganti warna sesuai apa yang ia inginkan. Inilah mengapa karpet Turki handmadesangat spesial dan unik, nggak ada pola yang benar-benar sama!
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – UCHISAR CASTLE
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – UCHISAR CASTLE: Uchisar Castle atau Istana Batu yang berada di Cappadocia Turki mempunyai kondisi lingkungan indah dan akan memberikan. Istana ini dikelilingi dengan pemandangan alam yang ini seperti gunung Erciyes, matahari terbenam, lembah-lembah di sepanjang Uchisar Castle. Jika Anda orang yang beruntung melihat pelangi di Uchisar Castle adalah suatu hal yang sangat mudah. Uchisar Castle dibangun dengan gaya arsitektur yang unik serta menarik. Anda juga bisa menikmati terowongan rahasia yang bentuk strukturnya mirip honey combed atau sarang lebah.
Hari Keenam – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta (Sarapan – Makan Siang – Makan Malam)
Hari Keenam – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta: Breakfast at hotel. Check out and depart to Ankara, the capital of Turkey on the way visit Salt Lake and arrive to Ankara then visit theAtaturk Mausoleum – the final resting place of Mustafa Kemal Ataturk – Father of modern Turkey.. Lunch at local restaurant. Proceed to Istanbul.. Dinner at restaurant and overnight.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – Salt Lake
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – Salt Lake: Danau Garam paling asin didunia ini adalah penghasil garam terbesar. Sepanjang mata memandang yang kita lihat adalah hamparan garam yang berwarna putih dan keras seperti tanah saat diinjak karena kadar garamnya yang tinggi. Disisi kanan jalan menuju ke Salt Lake ini terdapat toko yang banyak menjual alat kosmetik yang bahan dasar nya dari garam yang bagus untuk perawatan kulit.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – ATATURK MAUSOLEUM
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – ATATURK MAUSOLEUM: Mausoleum Mustafa Kemal Ataturk (Anıtkabir) yang terletak di Ankara adalah makam Mustafa Kemal Atatürk dan juga sebagai hasil dari gaya arsitektur yang disebut Gerakan Arsitektur Nasional Kedua. Bagi masyarakat Turki, Mustafa Kemal Ataturk merupakan seorang tokoh besar yang telah membebaskan mereka dari belenggu penjajahan. Sebagai wujud rasa terima kasih atas jasa besarnya tersebut, masyarakat Turki membangun sebuah kuburan / makam Mustafa Kemal Ataturk dengan megahnya, bahkan pembangunannya membutuhkan waktu 9 tahun. Sejarah pembangunannya, setelah banyak pertimbangan, Rasattepe, sebuah bukit yang menghadap ke kota di lingkungan Çankaya, dipilih dan kemudian berganti nama menjadi Anıttepe.
Hari Ketujuh – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta (Sarapan – Makan Siang – Makan Malam)
Hari Ketujuh – Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta: After breakfast at the hotel. Our visits today starts with BOSPHORUS TOUR. We will navigate the Bosphorus strait that separates Europe and Asia continents, in which 60,000 ships pass annually. From the boat we can see a wonderful view of the strait with its palaces, forts and summer houses. After the boat tour we will continue to the SPICE MARKET, built in the seventeenth century, with typical products like pashmina, saffron, spices (seasonings), dried fruits, teas, treats, perfumes and more! Visit the famous GRAND BAZAAR which is a covered market of the fifteenth century, consisting of 5000 stores, and is considered one of the first shopping centers in the world. Dinner and at restaurant and Transfer to airport and end of our service.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – BOSPHORUS TOUR
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – BOSPHORUS TOUR: Bosphorus adalah sebuah selat yang memisahkan Turki bagian Eropa dan bagian Asia. … Saat berlayar dengan Bosphorus Cruise, Anda bisa melihat kubah dan menara di Kota Tua Istanbul, Istana Dolmabache atau istana di zaman Kesultanan Usmaniyah.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – SPICE MARKET
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – SPICE MARKET: Sesuai namanya, Spice Market, gerbang utama pasar ini dipenuhi oleh pedagang rempah-rempah atau bumbu dapur. Selain bumbu khas warga Turki, ada pula rempah-rempah dari Rusia, Iran, dan beberapa negara lain.
Aroma khas pun menyebar dari kios rempah-rempah itu. Umumnya rempah yang dijual sudah dalam keadaan kering. Secara umum, harga barang di Pasar Mesir sedikit lebih mahal dari Grand Bazaar. Namun, kalau kita telaten berjalan ke gang-gang di pasar itu dan rajin menawar, tentu akan bisa mendapatkan harga yang lebih terjangkau. Pasar Mesir ini dibangun pada 24 Juli 1660 pada zaman Sultan Mahmud IV. Spice Market terletak satu kompleks dengan Masjid Baru (New Mosque atau Yeni Camii) yang ada di tepi jalan besar. Dengan arsitek Koca Kasim Aga (di bawah supervisi arsitek Mustafa Aga), pasar ini dibangun dari hasil pungutan pajak di Mesir. Itu sebabnya pasar ini bernama Misir Carsi (Pasar Mesir).
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GRAND BAZAAR
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – GRAND BAZAAR: Grand Bazaar di Kota Istanbul-Turki memang telah kondang sebagai surga belanja oleh-oleh serta menjadi tempat wajib untuk dikunjungi selama di Turki. Tempat ini mirip dengan Khan el-Khalili di Kairo, hanya saja Grand Bazaar lebih luas. Grand Bazaar Istanbul (Kapalicarsi) adalah salah satu pasar tertutup yang terbesar dan tertua di dunia. Dahulu, pembangunan pasar ini dipelopori oleh Sultan Mehmed II pada tahun 1455. Berusia lebih dari 500 tahun, selain menjadi pasar tertua, Grand Bazaar juga menjadi yang terbesar dari pasr sejenis di seluruh dunia. Pasar ini telah berdiri sejak tahun 1455 pada pemerintahan Kekhalifahan Ottoman dan bertahan hingga kini. Lokasinya terletak di kompleks kota tua Istanbul, tepatnya di Distrik Fatih, dekat dengan Masjid Biru dan Museum Hagia Sophia. Jadi, kita bisa cukup dengan berjalan kaki ke Grand Bazaar setelah berkunjung ke Masjid Biru yang megah dan eksotis itu. Kalau mau naik kendaraan, trem di Istanbul bisa menjadi pilihan.
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – Transfer to airport
Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023 dari Jakarta – Transfer to airport: Akhir dari acara perjalanan menjelajahi turki dan mengantar para peserta menuju bandara dan check in.
Harga Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023, Termasuk:
- Bus Pariwisata Selama Perjalanan
- Driver dan Local Guide
- Sarapan pagi dari hotel
- Makan Siang dan Makan Malam sesuai Program
- 2 Botol Air Mineral per hari
- Tiket Masuk Objek Wisata
- Hotel 4*+5* Twin Share
Harga Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023, Belum Termasuk:
- Tiket Pesawat Pp (Turkish Airlines)
- Bagasi 30Kg / Orang / Terbang
- Bagasi Kabin 8Kg / Orang / Terbang
- Pengeluaran pribadi selama tour (seperti Laundry, Telephone, mini bar, dsb)
- Tipping Wajib Guide & Driver $5 / day / Pax
- Tipping Wajib Tour Leader $3 / day / Pax
- Visa Turki $40
- PCR di Istanbul $35
- Biaya Karantina di Indonesia (Gratis – Berbayar)
- Optional Tour
- Asuransi Perjalanan
- Biaya tambahan untuk periode High Season dan Peak Season
Syarat dan Ketentuan Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2023:
- Harga paket wisata di website dapat berubah sewaktu waktu dengan atau tanpa pemberitahuan sebelumnya..
- Informasi dan harga paket tour yang tercantum di skyetour.id/ akan disesuaikan dengan ketersedian Hotel serta Tiket saat pemesanan.
- Kurang dari Umur 6 Tahun, Diskon Rp 500.000 dari Harga Dewasa
- Umur 6 tahun ke atas bayar full
- Paket liburan diatas adalah Paket Wisata yang bersifat Private Tour atau paket tour tidak digabungkan dengan peserta lain.
- Harga Tour dapat berubah apabila terjadi perubahan tarif HTM, tarif BBM atau hal lainnya terkait pariwisata.
Harga Paket Tour Turki 10 Hari Murah 2023, Belum |
---|
Biaya Harga Paket Tour Turki 5 Hari Murah 2022 dari Jakarta |
Biaya Harga Paket Tour Turki 6 Hari Murah 2022 dari Jakarta |
Biaya Harga Paket Tour Turki 7 Hari Murah 2022 dari Jakarta |
Biaya Harga Paket Tour Turki 8 Hari Murah 2022 dari Jakarta |
Biaya Harga Paket Tour Turki 10 Hari Murah 2022 dari Jakarta |
Artikel Paket Tour Turki 7 Hari 2023 Murah akan berbagi cerita tempat tempat menarik di Turki, seperti dibawah ini
Mor Hananyo Monastery
Artikel Paket Tour Turki 7 Hari 2023 Murah akan berbagi cerita tentang Mor Hananyo Monastery, juga dikenal sebagai Deir ez-Za’faran atau Saffron Monastery, adalah sebuah biara yang terletak di Tur Abdin, wilayah pegunungan di Provinsi Mardin, Turki. Biara ini didirikan pada abad ke-5 oleh Santo Yohanes dari Efesus, seorang teolog dan monastik Ortodoks Timur yang diakui sebagai salah satu Bapa Gereja oleh Gereja Ortodoks Timur.
Mor Hananyo Monastery menjadi pusat kegiatan keagamaan dan kebudayaan di wilayah itu selama berabad-abad, dan menjadi tempat pelatihan bagi banyak biarawan dan teolog Ortodoks Timur. Biara ini juga memiliki perpustakaan yang terkenal dengan koleksi naskah-naskah langka dan penting dari periode Bizantium.
Bangunan utama Mor Hananyo Monastery adalah gereja kuno yang dibangun pada abad ke-5 dan telah mengalami beberapa perubahan dan perbaikan sepanjang sejarahnya. Gereja ini memiliki arsitektur unik yang mencerminkan pengaruh budaya dan seni Bizantium serta budaya dan seni lokal.
Sayangnya, Mor Hananyo Monastery mengalami beberapa kerusakan selama beberapa abad terakhir, terutama selama Perang Dunia I dan konflik etnis di wilayah itu. Namun, biara ini tetap menjadi situs penting bagi orang-orang Ortodoks Timur dan pengunjung yang tertarik dengan sejarah dan kebudayaan kuno di Tur Abdin. Saat ini, pemerintah Turki telah melakukan beberapa restorasi dan perbaikan pada bangunan biara untuk memastikan kelestariannya sebagai bagian dari warisan sejarah Turki.
Anıtlı Church
Artikel Paket Tour Turki 7 Hari 2023 Murah akan berbagi cerita tentang Anıtlı Church (atau “Kiliseköy Church”) adalah sebuah gereja kuno yang terletak di desa Anıtlı (Kiliseköy), di wilayah Tur Abdin, Provinsi Mardin, Turki. Gereja ini dibangun pada abad ke-5 oleh orang-orang Kristen Ortodoks Timur yang tinggal di wilayah tersebut pada saat itu.
Anıtlı Church adalah salah satu contoh arsitektur gereja Kristen Ortodoks Timur kuno yang masih bertahan di Turki. Gereja ini memiliki bentuk yang khas dengan kubah besar dan dua menara lonceng yang menjulang tinggi. Gereja ini juga memiliki banyak detail arsitektur yang indah, termasuk fresko dan ukiran kayu yang menakjubkan.
Sayangnya, gereja ini mengalami kerusakan selama beberapa abad terakhir akibat perang, konflik etnis, dan bencana alam. Meskipun begitu, beberapa bagian gereja masih dapat dilihat dalam kondisi baik, termasuk beberapa fresko dan detail arsitektur lainnya.
Hari ini, Anıtlı Church adalah tujuan wisata populer bagi orang-orang yang tertarik dengan sejarah dan kebudayaan kuno di Turki. Beberapa upaya restorasi telah dilakukan pada gereja ini untuk memastikan kelestariannya sebagai bagian dari warisan sejarah Turki.
Deyrul Umur Monastery
Artikel Paket Tour Turki 7 Hari 2023 Murah akan berbagi cerita tentang Deyrul Umur Monastery (atau “Deir el-ʿUmar”) adalah sebuah biara kuno yang terletak di dekat kota Harran, di wilayah Tur Abdin. Biara ini dibangun pada abad ke-6 oleh orang-orang Kristen Ortodoks Timur yang tinggal di wilayah tersebut pada saat itu.
Deyrul Umur Monastery memiliki arsitektur yang khas dengan dinding-dinding batu besar dan kubah besar di tengah bangunan. Di dalam biara, terdapat sebuah kapel kecil dengan fresko-fresko yang masih terjaga dengan baik. Biara ini dianggap sebagai salah satu situs sejarah dan keagamaan yang penting di wilayah tersebut.
Sayangnya, Deyrul Umur Monastery mengalami kerusakan selama beberapa abad terakhir akibat perang dan konflik etnis. Meskipun begitu, beberapa bagian biara masih dapat dilihat dalam kondisi baik, dan beberapa upaya restorasi telah dilakukan untuk memastikan kelestariannya sebagai bagian dari warisan sejarah Turki.
Mor Abrohom Monastery
Artikel Paket Tour Turki 7 Hari 2023 Murah akan berbagi cerita tentang Mor Abrohom Monastery (atau “Dayro d-Mor Abrohom”) adalah sebuah biara kuno yang terletak di wilayah Tur Abdin di Mardin, Turki. Biara ini didirikan pada abad ke-4 oleh Santo Abrohom, seorang uskup dari Edessa, dan merupakan salah satu biara tertua di Tur Abdin.
Mor Abrohom Monastery memiliki arsitektur yang khas dengan dinding-dinding batu besar dan kubah besar di tengah bangunan. Di dalam biara, terdapat ruang kapel dengan ikon-ikon dan fresko-fresko yang masih terjaga dengan baik. Biara ini juga memiliki sejumlah ruang lain seperti ruang tidur, ruang makan, dan ruang belajar.
Selama berabad-abad, Mor Abrohom Monastery menjadi pusat kehidupan monastik dan keagamaan bagi komunitas Kristen Ortodoks Timur di Turki. Namun, biara ini juga mengalami beberapa kerusakan selama beberapa abad terakhir akibat perang dan konflik etnis. Meskipun begitu, beberapa upaya restorasi telah dilakukan untuk memastikan kelestariannya sebagai bagian dari warisan sejarah Turki dan tempat suci bagi umat Kristen Ortodoks Timur.
Mor Dimet Monastery
Artikel Paket Tour Turki 7 Hari 2023 Murah akan berbagi cerita tentang Mor Dimet Monastery (atau “Dayro d-Mor Dimet”) adalah sebuah biara Kristen Ortodoks Timur yang terletak di wilayah Tur Abdin di Mardin, Turki. Biara ini didirikan pada abad ke-5 oleh Santo Dimetius, seorang uskup dari Seleucia.
Mor Dimet Monastery memiliki arsitektur yang khas dengan dinding-dinding batu besar, menara lonceng, dan dua kubah besar di tengah bangunan. Di dalam biara, terdapat beberapa ruang kapel dengan ikon-ikon dan fresko-fresko yang masih terjaga dengan baik. Biara ini juga memiliki sejumlah ruang lain seperti ruang makan, ruang tidur, dan ruang belajar.
Selama berabad-abad, Mor Dimet Monastery menjadi pusat kehidupan monastik dan keagamaan bagi komunitas Kristen Ortodoks Timur di Turki. Namun, biara ini juga mengalami beberapa kerusakan selama beberapa abad terakhir akibat perang dan konflik etnis. Meskipun begitu, beberapa upaya restorasi telah dilakukan untuk memastikan kelestariannya sebagai bagian dari warisan sejarah Turki dan tempat suci bagi umat Kristen Ortodoks Timur.